Tentang
Badan Pengembangan Riset Inovasi Universitas Sumatera Utara (BPRI-USU) adalah sebuah unit baru yang dibentuk pada tahun 2022 dengan tugas utama mengoordinasi pelaksanaan manajemen inovasi di lingkungan Universitas Sumatera Utara (USU). BPRI-USU bertugas untuk mendorong pemanfaatan hasil riset hilir atau transfer teknologi serta pengembangan inovasi. BPRI-USU memiliki target dan tujuan untuk meningkatkan pengembangan produk startup inovasi yang berasal dari hasil riset staf pengajar (dosen) di Universitas Sumatera Utara.
Kunjungi LamanStruktur Organisasi
Informasi Kontak