USU Perguruan Tinggi Negeri Hukum Wilayah Barat Terbaik se-Indonesia
”Kita berharap, pencapaian ini mampu memotivasi Fakultas Hukum USU agar dapat terus menggali potensi-potensi terbaik yang dimiliki, untuk berkontribusi dalam meningkatkan kepercayaan publik terhadap implementasi dan regulasi hukum di Indonesia," kata Prof Muryanto Amin.
16 Agustus 2024
Penelitian Kolaborasi Internasional USU dan Perguruan Tinggi Malaysia Kembangkan Geopark Tourism
Pakar-pakar dari negara mitra Malaysia yang terlibat di antaranya Prof M Nazip Suratman, Prof Seca Gandaseca dan Dr Muhammad Fuad Abdullah dari UiTM, Prof Muhammad Hasmadi Ismail dari UPM, Dr Peter Tedong Anak Tedong dari UM, serta Dr Mohd Noor Faizul bin Mhd Saad dari Stasiun Riset UKM yang berada di Pulau Langkawi.
16 Agustus 2024
Tim USU Kembangkan Inovasi Daun Acem-acem Atasi Serangan Hama Lalat Buah
Daun acem acem, kata Eka, merupakan tanaman liar dari pegunungan sekitar Tanah Karo. Dulu dianggap tak bernilai. Namun saat ini telah dikembangkan menjadi pestisida alami yang efektif melawan lalat buah (Bactrocera dorsalis sp.)
15 Agustus 2024
Workshop Urban Farming: Sinergitas Pengabdian Internasional USU dan USM
Ameilia Zuliyanti Siregar, M.Sc, Ph.D, sebagai Ketua Tim Pengabdian Internasional USU dalam mendukung ketahanan pangan di Indonesia dan Malaysia, menjelaskan bahwa kajian urban entomologi memiliki implikasi langsung terhadap kesehatan masyarakat dan lingkungan perkotaan.
15 Agustus 2024